Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2018

MASA DEPAN MAHASISWA JURUSAN EKONOMI SYARI’AH

Gambar
Nama                   : Geang Ake Priambodho Kelas          : ES.F NIM            : 210717196   MASA DEPAN MAHASISWA JURUSAN EKONOMI SYARI’AH Bidang ekonomi dan bisnis adalah salah satu bidang kuliah yang nggak pernah sepi peminat dari kalangan calon mahasiswa baru. Sering berkembangnya zaman, jurusan-jurusan yang tersedia di bidang ini juga nggak terbatas pada Akuntansi, Manajemen, dan Ilmu Ekonomi aja, tetapi juga banyak yang merupakan percabangan dari ilmu lintas bidang. Salah satu jurusan atau program studi terbaru dalam bidang ini adalah jurusan Ekonomi Islam/Syari’ah‍. Singkatnya, di jurusan ini kamu bakal banyak  mengembangkan ilmu ekonomi yang berfokus pada pemenuhan kebutuhan hidup umat manusia secara komprehensif, baik material maupun moral dan spiritual serta menjaga keberlangsungannya dengan pendekatan analisis komparatif antara pendekatan konvensional dengan pendekatan Islam. Tapi, mentang-mentang jurusan ini termasuk jurusan baru, jangan mengangg

Makalah Masa Orde Baru

Gambar
MASA ORDE BARU Makalah Ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah “   STUDI PANCASILA ’’ Dosen Pengampu : Nanang Tri Handoko, M.H. Disusun oleh  : Eko Febri Setiono            (210717182) Fajar Baskoro                  (210717183) Ferdinda Ayu Maulidya (210717199) Geang Ake Priambod h o (210717196) JURUSAN EKONOMI SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PONOROGO 2017 BAB I PENDAHULUAN A.     Latar Belakang Masalah Orde baru merupakan sebuah istilah yang digunakan untuk memisahkan antara kekuasaan Soekarno (orde lama) dengan masa Suharto. Sebagai masa yang menandai sebuah masa baru setelah pemberontakan Gerakan 30 Sempember tahun 1965. Orde baru lahir sebagai upaya untuk mengoreksi total penyimpangan pada masa Orde Lama, penataan kembali seluruh aspek kehidupan rakyat, bangsa, dan Negara Indonesia. Setelah orde baru memgang tapluk kekuasa